Menemukan Jawaban Tuhan
"Dengarkanlah kiranya seruanku, ya Allah, perhatikanlah doaku! Dari ujung bumi aku berseru kepada-Mu, karena hatiku lemah lesu; tuntunlah aku ke gunung batu yang terlalu tinggi bagiku." (Mazmur 61:2-3) Ayat di atas adalah seruan Daud kepada Tuhan meminta Tuhan untuk membawanya ke gunung yang lebih tinggi dari...