Sermon / 11.08.2024

Banyak pengajaran yang mengajarkan berbagai macam kehidupan termasuk kehidupan keyakinan beragama dan cara kehidupan mereka. Sebagai anak-anak tebusan Tuhan yang sudah dibeli dengan harga yang sangat mahal yaitu degan tubuh dan darah Nya Tuhan Yesus Kristus, kita harus berhati-hati untuk menjaga kehidupan rohani untuk selalu berada...

Sermon / 04.08.2024

“Karena itu, selama masih ada kesempatan bagi kita, marilah kita berbuat baik kepada semua orang tetapi terutama kepada kawan-kawan kita seiman” Galatia 6:10.   Manusia adalah makhluk sosial artinya tidak dapat hidup sendiri. Berkomunitas merupakan suatu kebutuhan dan gaya hidup. Setelah seseorang menjadi Kristen, ia harus menemukan sebuah komunitas...

Sermon / 28.07.2024

KOLOSE 3:12-14: Karena itu, sebagai orang-orang pilihan Allah yang dikuduskan dan dikasihi-Nya, kenakanlah belas kasihan, kemurahan, kerendahan hati, kelemahlembutan dan kesabaran.  Sabarlah kamu seorang terhadap yang lain, dan ampunilah seorang akan yang lain apabila yang seorang menaruh dendam terhadap yang lain, sama seperti Tuhan telah mengampuni kamu,...

Sermon / 22.07.2024

Habakuk 1:12-2:5 Bukankah Engkau, ya TUHAN, dari dahulu Allahku, Yang Mahakudus? Tidak akan mati kami. Ya TUHAN, telah Kautetapkan dia untuk menghukumkan; ya Gunung Batu, telah Kautentukan dia untuk menyiksa. Mata-Mu terlalu suci untuk melihat kejahatan dan Engkau tidak dapat memandang kelaliman. Mengapa Engkau memandangi orang-orang...

Sermon / 14.07.2024

2 PETRUS 1:5-7: Justru karena itu kamu harus dengan sungguh-sungguh berusaha untuk menambahkan kepada imanmu kebajikan, dan kepada kebajikan pengetahuan,  dan kepada pengetahuan penguasaan diri, kepada penguasaan diri ketekunan, dan kepada ketekunan kesalehan,  dan kepada kesalehan kasih akan saudara-saudara, dan kepada kasih akan saudara-saudara kasih akan semua orang. 2...

Sermon / 07.07.2024

(Keluargaku, Mezbahku Adalah Pelayananku)   Akhir-akhir ini banyak bermunculan kasus hukum yang terjadi di dalam sebuah keluarga. Suami dengan isteri, anak dengan orang tua, menantu dengan mertua, kakak dengan adik dan lain-lain. Bahkan ada kasus yang sumber masalahnya sepele tetapi berakibat meninggalnya seorang isteri. Diberitakan suami tega menghabisi...

Sermon / 30.06.2024

Habakuk 1:1-13 Ucapan ilahi dalam penglihatan nabi Habakuk. Berapa lama lagi, TUHAN, aku berteriak, tetapi tidak Kaudengar, aku berseru kepada-Mu: "Penindasan!" tetapi tidak Kautolong? Mengapa Engkau memperlihatkan kepadaku kejahatan, sehingga aku memandang kelaliman? Ya, aniaya dan kekerasan ada di depan mataku; perbantahan dan pertikaian terjadi. Itulah...

Sermon / 23.06.2024

2 PETRUS 1:5-7: Justru karena itu kamu harus dengan sungguh-sungguh berusaha untuk menambahkan kepada imanmu kebajikan, dan kepada kebajikan pengetahuan,  dan kepada pengetahuan penguasaan diri, kepada penguasaan diri ketekunan, dan kepada ketekunan kesalehan,  dan kepada kesalehan kasih akan saudara-saudara, dan kepada kasih akan saudara-saudara kasih akan semua orang. Yang...

Sermon / 17.06.2024

12 ”Aku tahu apa itu kekurangan dan aku tahu apa itu kelimpahan. Dalam segala hal dan dalam segala perkara tidak ada sesuatu yang merupakan rahasia bagiku; baik dalam hal kenyang maupun dalam hal kelaparan, baik dalam hal kelimpahan maupun dalam hal kekurangan.”   13 ”Segala perkara...

Sermon / 09.06.2024

Yakobus 5:13-20 Kalau ada seseorang di antara kamu yang menderita, baiklah ia berdoa! Kalau ada seseorang yang bergembira baiklah ia bermazmur! Kalau ada seseorang di antara kamu yang sakit, baiklah ia memanggil para penatua jemaat, supaya mereka mendoakan dia serta mengolesnya dengan minyak dalam nama Tuhan....