Sermon / 16.04.2000

Minggu ini merupakan Palm Sunday, sama seperti Yesus waktu Ia dielu-elukan di Yerusalem. Jika saudara membacanya di Yoh 12:12-19, dimana orang-orang mengambil daun-daun palem dan pergi menyongsong Yesus sambil berseru-seru: "Hosana! Diberkatilah Dia yang datang dalam nama Tuhan, Raja Israel! Yesus menemukan seekor keledai muda...

Sermon / 07.04.2000

Pada mulanya Allah menciptakan langit dan bumi. Bumi belum berbentuk dan kosong, gelap menutupi samudra raya, dan Roh Allah melayang-layang diatas permukaan air. Kej.1:1-2. Saudara yang terkasih, kita akan melihat dari kuasa Roh Kudus yang me-renewing, recreating! Ciptaan Allah itu adalah sempurna. Sebelum kita melihat...

Sermon / 07.03.2000

Yoh 9:1-4, "Waktu Yesus sedang lewat, Ia melihat seorang yang buta sejak lahirnya. Murid-muridNya bertanya kepada-Nya: "Rabi, siapakah yang berbuat dosa orang ini sendiri atau orang tuanya sehingga ia dilahirkan buta?" Jawab Yesus: "Bukan dia dan bukan juga orang tuanya, tetapi karena pekerjaan-pekerjaan Allah harus...

Sermon / 30.01.2000

2 Sam 4:4 "Yonatan, anak Saul, mempunyai seorang anak laki-laki, yang cacat kakinya. Ia berumur lima tahun, ketika datang kabar tentang Saul dan Yonatan dari Yizreel. Inang pengasuhnya mengangkat dia pada waktu itu, lalu lari, tetapi kerena terburu-buru larinya, anak itu jatuh dan menjadi timpang....

Sermon / 23.01.2000

Hari ini kita akan melihat surat dari Yudas, saudara angkat dari Yesus. "Celakalah mereka, karena mereka mengikuti jalan yang ditempuh Kain, dan karena mereka, oleh sebab upah, menceburkan diri ke dalam kesesatan Bileam, dan mereka binasa karena kedurkahaan seperti Korah." Yud 1:11. Disini Yudas didalam...

Sermon / 16.01.2000

Karena kami mempunyai pengharapan yang demikan, maka kami bertindak dengan penuh keberaniaan, tidak seperti Musa, yang menyelubungi mukanya, supaya mata orang-orang Israel jangan melihat hilangnya cahaya yang sementara itu. Tetapi pikiran mereka telah menjadi tumpul, sebab sampai hari ini selubung itu masih tetap menyelubungi mereka,...

Sermon / 09.01.2000

STRESS adalah suatu kata yang tidak asing di telinga kita, apalagi di masa yang semakin sulit dan tidak menentu ini. Orang yang stress adalah orang yang tidak tercapai keinginannya. Tahukah saudara apa obat paling mujarab untuk orang yang stress? Obatnya adalah...

Sermon / 21.11.1999

Karena iman Abraham taat, ketika ia dipanggil untuk berangkat ke negeri yang akan diterimanya menjadi milik pusakannya, lalu ia berangkat dengan tidak mengetahui tempat yang ia tujui. Karena iman ia diam ditanah yang dijanjikan itu seolah-olah di suatu tanah asing dan disitu ia tinggal di...

Sermon / 14.11.1999

Dan mereka mengalahkan dia oleh darah Anak Domba, dan oleh perkataan kesaksian mereka. Karena mereka tidak mengasihi nyawa mereka sampai ke dalam maut. Why12:11. Tahukah saudara bahwa Allah tidak menginginkan kita menjadi "victim" (korban) tetapi menjadi "victorious" (pemenang). Bagaimana caranya? Yaitu dengan darah Anak Domba,...