Article / 01.01.2015

By Yosia Yusuf   What does it mean to be righteous? According to dictionary.com, the word righteous is translated as morally right or justifiable. In our daily life, when we said someone is righteous, we mean that the person is acting in a virtuous way. But when it...

Article / 01.01.2015

By Cathline Augustiani   A four years old little girl held a leather cover yearly planner agenda on her little hand. She barely could write proper sentences but she kept writing, pretending that she is a busy young executive.   She also doesn’t look feminine at all in her...

Article / 01.12.2014

By Henry Davin Soesanto   Orang tua saya mengirim saya ke Sydney untuk bersekolah sejak tahun 1998. Sejak tahun-tahun sebelumnya orang tua saya sudah menabung untuk pendidikan saya yang tentunya membutuhkan biaya besar karena kami bukan dari keluarga yang berada. Namun tahun 1998 terjadi krisis moneter yang...

Article / 01.12.2014

By Ps. Samuel Yusuf   Mat 2:6 “And you, Bethlehem of Judah, are by no means least among the leaders of Judah, for out of you shall come forth a ruler. Who will shepherd my peopleIsrael”. (ESV)   Matthew, The Disciple of Jesus, menulis ayat diatas sebagai kutipan dari...

Article / 01.12.2014

By Robert Tanurahardja   Di dalam sebuah organisasi baik besar maupun kecil, pasti tidaklah terlepas dari jumlah pekerja yang jamak. Setiap individunya pun tentunya memiliki karakter dan kepribadian yang berbeda-beda. Bagi seorang pekerja yang sedang mengerjakan sebuah proyek, keberagaman ini dapat dengan mudah meningkatkan tingkat kesulitan dalam...

Article / 01.11.2014

By Wen Po Foe   Siapapun pasti ingin berhasil dalam apapun yang kita kerjakan.  Sebagai anak Tuhan kita harus cerdik seperti ular tetapi jinak seperti merpati. Saya sendiri bergelut dibidang pasar modal forex dimana lawan pesaingnya bukanlah orang biasa melainkan pemerintah, bank besar, hedge fund, dan orang super...