Article / 01.12.2015

Berharap Kepada Tuhan By Henry Davin Soesanto   Saya selalu teringat akan kejadian beberapa tahun lalu ketika saya sedang mengerjakan ujian akhir salah satu mata kuliah Master of Engineering Management. Ujian yang dikerjakan dirumah ini harus dikumpulkan dalam waktu 3 hari. Sesaat setelah saya membaca soal ujian tersebut,...

Article / 01.12.2015

Restoration of Hope By Ps Lydia Yusuf   “Sebab Aku ini mengetahui rancangan-rancangan apa yang ada padaKu mengenai kamu, demikianlah firman Tuhan yaitu rancangan damai sejahtera dan bukan rancangan kecelakaan, untuk memberikan kepadamu hari depan yang penuh harapan.” - Yeremia 29:11 Kelahiran Yesus memberi Harapan; Imanuel - Allah beserta...

Article / 01.12.2015

Hadiah Natal By Lynda Hartati   Natal sudah  menjadi salah satu tradisi dimana keluarga, teman-teman, rekan kerja dan banyak anggota sosial lainnya saling bertukar hadiah. Acara tersebut terkenal dengan nama "Kris-Kringle". Demikian juga di dalam keluarga, para orang tua senang menyiapkan kado spesial bagi anak-anak mereka yang tersusun...

Article / 01.12.2015

Graduate Quickly? By Jeffry Oscar Sie   It’s rare to find people that really enjoy their studies when they are at university. Most students probably remember the social life more than what they have studied. In fact, many students wished that they could graduate quickly and enter the...

Sermon / 15.11.2015

By: Pdt. Timotius Arifin   Dalam Yesaya 9:1-6 membawa kabar baik kepada kita bahwa kuk dan gandar apa saja dalam hidupmu dipatahkan oleh Tuhan karena di luar Tuhan kita akan mengalami darkness and despair seperti yang terjadi di Paris; orang membunuh orang yang tidak mereka kenal. Tuhan...

Article / 01.11.2015

by Poppy Ivone Today is not in hurry. It has time for you.   Today is available. Use it as you wish.   Today is a cup freshly filled with God’s grace. It is new every morning.   Today won’t last. It expires after 24 hours, just like all the days before...

Article / 01.11.2015

By Wen Po Foe   “Tetapi Si Penggoda menjawab, “Nyawa dan kesehatan lebih berharga daripada harta. Manusia rela mengurbankan segala miliknya asal ia dapat tetap hidup.” - Ayub 2:4 (BIMK)   Sebagai seorang yang terlahir dari keluarga Tionghoa totok, saya selalu diajarkan untuk bekerja keras, rajin dan tidak menyerah,...

Article / 01.11.2015

By Cathline Augustiani   Setelah wisuda….. saya merasa bahwa mencari kerja itu susah. Lebih dari 90 persen lowongan pekerjaan yang saya lamar mendapat jawaban yang sama: “Maaf applikasi Anda tidak berhasil.” Saya berdoa, “Tuhan aku mau kerja apa aja, gak peduli gajinya, asal aku dapat kerja.”   Setelah menunggu...

Article / 01.10.2015

By: Jeffry Oscar   One day I woke up in the middle of the night with an overwhelming pain on my knee. I was planning to get some pain killers. I struggled for a while in moving my body into sitting position and tried to stand up....

Article / 01.10.2015

By Lynda Hartati   Beberapa tahun yang lalu, saya dan suami sedang melihat toko furniture dekat dengan Taylors College. Lalu, ada seorang pelajar pria berdiri dengan dua kopernya yang diletakkan di dalam trolley supermarket. Dengan muka memelas, dia mendekati kami dan bertanya apakah kami tahu tempat kos...