Yesus: Pelindung, Pemulih dan Penebus
Rut 3-4 Orang Kristen yang mengasihi Tuhan Yesus tidaklah luput dari masalah dan kesusahan yang ada di dunia ini. Orang Kristen juga mengalami apa yang dialami oleh orang-orang yang tidak mengenal Tuhan Yesus. Dunia ini penuh dengan segala macam masalah, kesusahan dan kepedihan. Ada yang kehilangan pekerjaan...